January 1, 2026
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

MPBI Unismuh Makassar Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Program Studi Magister Pendidikan Bahasa Inggris (MPBI) Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar berbagi kebahagiaan di bulan Ramadan dengan menggelar kegiatan bagi takjil dan buka puasa bersama pada Jumat (5/4/2024). Kegiatan ini diawali dengan pembagian 120 paket takjil kepada para pengguna jalan di depan Kampus Unismuh Makassar. Paket takjil tersebut berisi nasi

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Lembaga Kemahasiswaan Fakultas Pertanian Unismuh Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan

UNISMUH.AC.ID, Makassar – Bulan Ramadhan merupakan bulan penuh berkah dan momen untuk berbagi kepada sesama. Hal ini diwujudkan oleh lembaga kemahasiswaan se-Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) dengan mengadakan kegiatan bagi-bagi takjil kepada para pengguna jalan di sekitar Kampus Unismuh, tepatnya di depan gerbang Perumahan Griya Fajar Mas pada Kamis (4/4/2024). Sebanyak 100 paket takjil

Read More
BERITA KAMPUS INTERNASIONAL

Selamat! Mahasiswa FKIK Unismuh jadi Finalis Olimpiade Fisiologi Internasional di Jepang

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Perwakilan mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Universitas Muhammadiyah Makassar berhasil menjadi finalis dalam olimpiade fisiologi kedokteran tingkat Internasional. Kegiatan ini bertema Physiology Quiz in Japan (PQJ) diselenggarakan oleh Medical Faculty, Shimane University, Shimane, Jepang, 23 – 24 Maret 2024. Mereka yang ikut dari FKIK Unismuh Makassar sebanyak 3 orang dan

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Prodi S2 Pendidikan Sosiologi Unismuh Makassar Berbagi Takjil Buka Puasa di Depan Kampus

UNISMUH.AC.ID, Makassar – Program Studi (Prodi) Magister Pendidikan Sosiologi Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar aksi berbagi takjil di depan Kampus Unismuh Makassar, Jalan Sultan Alauddin, pada hari Ahad, 25 Maret 2024. Kegiatan ini sekaligus menjadi momen untuk menyosialisasikan kampus Unismuh Makassar kepada masyarakat luas, dengan membagikan kalender kampus. Ketua Prodi Magister Pendidikan Sosiologi Unismuh, Kaharuddin

Read More
BERITA KAMPUS

Komunitas Senam Sabtu Sehat Unismuh Makassar Berbagi 1000 Paket Buka Puasa

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Ribuan mahasiswa dan pengguna jalan padati halaman kampus Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar untuk menerima paket takjil buka puasa. Mahasiswa tersebut antri secara tertib, baik yang menggunakan sepeda motor, maupun berjalan kaki, di sekitar taman air mancur berlogo Unismuh Makassar. Kegiatan pembagian takjil tersebut diinisiasi Komunitas Senam Sabtu Sehat Unismuh Makassar. Kegiatan diadakan

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Komunitas Senam Sabtu Sehat Unismuh Makassar Siapkan 1000 Takjil untuk Mahasiswa dan Pengguna Jalan

UNISMUH.AC.ID, Makassar – Komunitas Senam Sabtu Sehat Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar akan membagikan takjil buka puasa bagi para mahasiswa dan pengguna jalan. Kegiatan ini akan diadakan di halaman Kampus Unismuh, sekitar Taman berlogo Unismuh, pada Sabtu, 23 Maret 2024, mulai pukul 17.00 WITA. Koordinator Komunitas Senam Sabtu Sehat Unismuh, Prof Andi Sukri Syamsuri, mengatakan bahwa

Read More
BERITA KAMPUS

Unismuh Makassar Sambut Kedatangan 49 Mahasiswa PMM dari 31 Perguruan Tinggi se Indonesia

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dalam upaya memperluas cakrawala pendidikan dan pengembangan diri mahasiswa, Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar melalui Lembaga Pendidikan dan Pengembangan Aktivitas Instruksional (LP2AI) menyelenggarakan penerimaan Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka Angkatan 4 (PMM 4). Kegiatan ini merupakan bagian dari program Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. Seremoni penerimaan diadakan di Grand

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Unismuh Capai Akreditasi Unggul, Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah Beri Apresiasi dan Pesan Khusus

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) mengumumkan capaian akreditasi unggul Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar dengan skor 368. Capaian tersebut disambut baik oleh Pimpinan Pusat Muhammadiyah yang membidangi Pendidikan, Kebudayaan dan Olahraga sekaligus mantan Rektor Unismuh Makassar Prof Irwan Akib. “Atas nama Pimpinan Pusat Muhammadiyah menyampaikan selamat kepada Unismuh Makassar atas capaiannya hari

Read More
BERITA KAMPUS

Gelar Pengabdian Masyarakat, Mahasiswa PGSD Unismuh Makassar Tanam 500 Mangrove di Lantebung

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dalam rangka pengabdian kepada masyarakat, Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar Kelas 5 B Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) mengambil langkah nyata dalam upaya pelestarian lingkungan dengan menanam 500 batang pohon mangrove di Wisata Mangrove Lantebung, Jl. Lantebung, Bira, Kec. Tamalanrea, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, pada Sabtu, 20 Januari 2024. Dengan luas sekitar 30

Read More
BERITA KAMPUS

Refleksi Hari Sumpah Pemuda, Mahasiswa KKP Fisip Unismuh adakan Sharing Session

UNISMUH.AC.ID, BANTAENG – Rayakan hari sumpah pemuda, mahasiswa Kuliah Kerja Pengabdian (KKP) angkatan 27 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisip) Unismuh Makassar adakan sharing session. Kegiatan ini mengusung tema ‘Peran Gen z di Era 5.0’ yang dihelat di Kantor Kelurahan Ereng-ereng, Bantaeng, Sabtu, 28 Oktober 2023. Sharing session ini merupakan salah satu program kerja

Read More