January 10, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Praktek Lapang Terpadu Prodi Agribisnis Unismuh Makassar, 50 Mata Kuliah Berpartisipasi di Desa Pucak, Maros

UNISMUH.AC.ID, MAROS– Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar Praktek Lapang Terpadu di Desa Pucak, Kecamatan Tompobulu, Kabupaten Maros. Kegiatan yang berlangsung pada 2-4 Desember 2024 ini mengusung berbagai rangkaian aktivitas akademik dan pengabdian kepada masyarakat. Ketua panitia, Sitti Arwati, SP, MSi menjelaskan bahwa kegiatan ini melibatkan 226 mahasiswa dan 37 dosen

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Fakultas Pertanian Unismuh Makassar Gelar Yudisium Sarjana Angkatan Ke-82, Lahirkan 60 Insan Berbudi Luhur

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar Yudisium Sarjana Angkatan Ke-82 dan Ramah Tamah di Hotel Khas Makassar, Selasa, 25 Juni 2024. Acara ini menjadi momen spesial bagi para calon wisudawan, alumni, dan civitas akademika Faperta Unismuh Makassar dalam mempererat tali persaudaraan dan semangat kebersamaan. Kegiatan diawali dengan prosesi yudisium yang

Read More
BERITA KAMPUS

Kolaborasi Unismuh – Universiti Malaysia Sabah Berdayakan Petani Sandakan Lewat Aquaponik dan Pelatihan Usaha

UNISMUH.AC.ID, SANDAKAN, MALAYSIA – Tim kolaborasi dari Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar dan Fakulti Pertanian Lestari Universiti Malaysia Sabah (UMS Sabah) berhasil melaksanakan tahap ketiga dan keempat dari program pengabdian masyarakat internasional mereka. Kegiatan ini berfokus pada penerapan teknologi aquaponik dan pelatihan pencatatan usaha di Aling Hidroponik Farm, Sandakan. Hal itu diungkapkan Ketua Tim

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Gelar Ramah Tamah Angkatan 81, Dekan Fakultas Pertanian Unismuh Makassar Harapkan Alumni Kerja Keras untuk Masa Depan

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR –Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar kegiatan Malam Ramah Tamah bagi para calon wisudawan angkatan 81, Selasa 5 Maret 2024. Bertempat di Hotel Almadera Jalan Somba Opu No 235 Pantai Losari, Kota Makassar, kegiatan tersebut dihadiri oleh Wakil Rektor IV Unismuh Makassar, Dr Mawardi Pewangi, DPP IKA Unismuh Makassar yang diwakili

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Fakultas Pertanian Unismuh Makassar Gelar Yuidisum, Cetak 46 Sarjana Baru

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar kegiatan yudisium akademik 2023/2024. Acara yudisium berlangsung di aula Fakultas Pertanian Unismuh, Gedung Iqra Lantai 6, Kampus Unismuh Makassar, Selasa, 6 Februari 2024. Kegiatan itu dihadiri oleh Dekan Fakultas Pertanian Unismuh Makassar, Dr. Andi Khaeriyah, Wakil Dekan I Dr Jumiati, Wakil Dekan II Dr

Read More
BERITA KAMPUS Uncategorized

Wakil Dekan II Fakultas Pertanian Unismuh Makassar Berhasil Pertahankan Disertasi dalam Ujian Promosi Doktor di Universitas Hasanuddin

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Akbar SP, M.Si., Wakil Dekan II Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar berhasil mempertahankan Disertasi dalam sidang promosi doktor pada Kamis, 28 Desember 2023. Sidang tersebut akan dilangsungkan di Aula Prof Fachruddin, Sekolah Pascasarjana Universitas Hasanuddin. Akbar meraih gelar Doktor dalam Bidang Ilmu Pertanian, setelah mempertahankan disertasi berjudul “Kajian Human Capital dalam

Read More
BERITA KAMPUS

BEM Faperta Unismuh Makassar Menggelar Traning Advokasi terkait Masalah Pertanian

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar kegiatan Training Advokasi, Sabtu,25 November 2023. Kegiatan yang digelar di Lantai 6 Gedung Menara Iqra Unisnuh Makassar ini mengusung temaOptimalisasi Peran Mahasiswa Dalam Gerakan Advokasi Sektor Pertanian Hadir dalam kegiatan tersebut Pimpinan fakultas pertanian Unismuh Makassar yakni, sekaligus membuka kegiatan Training

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

BPSI LHK Manado Serahkan Pengelolaan Jurnal Wasian ke Prodi Kehutanan Unismuh

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Balai Penerapan Standar Instrumen (BPSI) Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Manado menyerahkan pengelolaan Jurnal Wasian kepada Program Studi (Prodi) Kehutanan Universitas Muhammadiyah (Unismuh), pada Kamis, 9 November 2023 di lantai 6 Fakultas Pertanian Unismuh Makassar. Kegiatan Serah Terima Jurnal Wasian ini dihadiri oleh Pimpinan Fakultas Pertanian dan seluruh Dosen Kehutanan Unismuh Makassar.

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Perkuat Kualitas Pelayanan Perguruan Tinggi, Unismuh Makassar Tandatangani MoU dengan Perhepi Pusat

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) denganPerhimpunan Ekonomi Pertanian Indonesia (Perhepi) Pusat serta Penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) antara Fakultas Pertanian Unismuh dengan Perhepi Komisariat Makassar, Acara penandatanganan perjanjian kerjasama antara Unismuh dengan Perhepi Pusat ditandatangani oleh Rektor Prof Ambo Asse dan Ketua Umum PP Perhapi oleh

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Kembangkan Kompetensi Mahasiswa, Faperta Unismuh Gandeng Lembaga Sertifikasi Teknologi Informasi

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) bekerjasama dengan Trust Academic Solutions, menggelar sosialisasi pengembangan kompetensi bagi mahasiswa, pada hari Selasa, 4 Juli 2023. Dalam kegiatan yang diadakan secara daring via zoom ini, mereka menekankan pentingnya peningkatan keterampilan teknis (hard skills) mahasiswa dalam bidang teknologi informasi. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut kerjasama

Read More