Komunitas Sepeda Tala’salapang Akan Tour Sosialisasi Muktamar Muhammadiyah ke-48
UNISMUH – Komunitas Sepeda Tala’salapang (Kostal) Unismuh Makassar pada 8 Maret 2020 akan melakukan sosialisasi Muktamar Muhammadiyah ke-48 di Solo 1-5 Juli 2020. Demikian ditegaskan Ketua Kostal, Dr H Andi Sukri Syamsuri M.Hum kepada media, Selasa (28/1/2020). Dijelaskan, kegiatan tour sosialisasi ini akan dilaksanakan ini bakal menempuh rute Makasaar dan Gowa dengan membawa spanduk dan info