Unismuh Makassar Latih 850 Mubalig, Siap Disebar ke 21 Kabupaten
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Lembaga Pengkajian, Pengembangan, dan Pengamalan Al Islam Kemuhammadiyahan (LP3AIK) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar pelatihan Muballig Hijrah dengan tema “Dakwah Muhammadiyah di Era Digital” pada hari Selasa,…
Fakultas Pertanian Unismuh Makassar Gelar Yuidisum, Cetak 46 Sarjana Baru
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar kegiatan yudisium akademik 2023/2024. Acara yudisium berlangsung di aula Fakultas Pertanian Unismuh, Gedung Iqra Lantai 6, Kampus Unismuh Makassar,…
Matangkan Persiapan Akreditasi, Pimpinan Kampus dan Direktur RS PKU Muhamadiyah Unismuh Lakukan Benchmarking ke UMM dan UMY
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Pimpinan Kampus dan Pimpinan RS PKU Muhamadiyah Unismuh Makassar melakukan kunjungan Benchmarking ke dua rumah sakit milik Perguruan Tinggi Muhammadiyah di Jawa. Kunjungan itu dilakukan pada Rabu…
Hari ini, Syukri Ketua Prodi Ilmu Komunikasi Unismuh Makassar Jalani Ujian Sidang Promosi Doktor di UNPAD Bandung
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Pagi ini Senin 5 Februari 2024, jam 09.00 WIB, Ketua Prodi Ilmu Komunikasi Fisip Unismuh Makassar, Syukri, S.Sos, M.Si menjalani ujian Sidang Promosi Doktor Ilmu Komunikasi di…
Gelar Peringatan Milad ke III, Pesmadina Berkomitmen Dukung Keunggulan Kampus Unismuh Makassar
UNISMUH.AC.ID, Makassar – Direktur Pendidikan Ulama Tarjih Muhammadiyah (PUTM) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar Dr KH Abbas Baco Miro, menyebut bahwa ada lima yang harus lahir dari mahasiswa binaan Pesantren Mahasiswa…
Ketua IKA Unismuh Raih Gelar Doktor dari Prodi S3 Pendidikan Agama Islam
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Ketua Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Unismuh, Kamaruddin Moha, meraih gelar Doktor dari Program Pascasarjana Unismuh Makassar dalam bidang Pendidikan Agama Islam. Ia tercatat sebagai Doktor ke-15 yang…
Keren! 2 Mahasiswa Unismuh Makassar Jadi Duta Aksi Pemuda SDGs di Malaysia
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Prestasi membanggakan diraih dua mahasiswa Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar. Dian Tanri Wulan dan Ikhwandi Chandra Nugraha baru saja mengikuti Global Goals Summit 2024 di Kuala Lumpur, Malaysia,…
Gelar Yudisum, Fakultas Agama Islam Unismuh Makassar Cetak 327 Sarjana Baru
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar yudisium bagi 327 mahasiswa. Dipimpin oleh Dr. Amirah Mawardi, Dekan FAI, acara tersebut berlangsung di Balai Sidang Muktamar…
UKM PS Bola Unismuh Raih Juara 3 di Turnamen Mini Soccer South Flames Cup I
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) PS Bola Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) berhasil meraih juara ketiga dalam turnamen mini soccer South Flames Cup I. Prestasi ini dicapai setelah tim…
Lima Dosen PWK Fakultas Teknik Unismuh Makassar Terpilih sebagai Pengurus IAP Sulsel
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dalam upaya memperkuat peran dan kontribusi di bidang perencanaan wilayah dan kota, lima dosen dari Program Studi Perencanaan Wilayah Kota (PWK), Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar,…