Prodi Magister Pendidikan Islam Unismuh Makassar Dorong Peningkatan Mahasiswa Baru Lewat Jalur RPL
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Program Studi Magister Pendidikan Agama Islam S2 Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar terus menunjukkan daya tariknya bagi calon mahasiswa baru, khususnya melalui jalur Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL). Hingga pertengahan semester berjalan, delapan calon mahasiswa telah mendaftar lewat jalur RPL, dan empat di antaranya telah dinyatakan memenuhi syarat administrasi. Ketua Prodi S2