November 5, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA ILMIAH BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Wisuda ke-77 Unismuh, Prof Lincolin: Pandai Tidak Cukup, Harus Inovatif

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Ketua Majelis Pendidikan Tinggi Penelitian dan Pengembangan (Diktilitbang) Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Prof Lincolin Arsyad mengungkapkan bahwa, sarjana zaman sekarang ini tidak cukup hanya menjadi orang pandai, namun juga harus inovatif. “Manusia yang sukses adalah manusia yang mampu berinovasi, mampu bekerja dengan kreasi-kreasi yang baru, bisa menciptakan barang baru, bisa menciptakan teknologi

Read More
BERITA ILMIAH BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Tim Dosen Unismuh Makassar Teliti Strategi Perlindungan Anak di TK Aisyiyah Mamajang

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Angka kekerasan terhadap anak terus meningkat setiap tahun. Berdasarkan data Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen-PPPA), kekerasan pada anak terus meningkat dalam tiga tahun terakhir. Pada tahun 2019, terjadi sebanyak 11.057 kasus, 11.279 kasus pada 2020, dan 12.566 kasus hingga November 2021. Tim Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi (PUPT) Universitas Muhammadiyah (Unismuh)

Read More
BERITA ILMIAH BERITA KAMPUS

Unismuh Gelar Bimtek Kurikulum OBE dan Sosialisasi Sertifikat ISO 9001

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Sertifikat ISO 9001 merupakan standar sistem manajemen mutu yang berorientasi pada manajemen risiko dan peluang dalam pengendalian mutu pelayanan. Hal ini berguna untuk menjaga peningkatan mutu pendidikan tetap berkelanjutan sehingga dapat terpenuhi kebutuhan lulusan yang terampil dan siap kerja. Lembaga pendidikan juga senantiasa bersaing meningkatkan mutu pendidikan guna menciptakan lulusan yang berkualitas

Read More
BERITA ILMIAH BERITA KAMPUS

Ciptakan Mesin Basis Data, LP3M Unismuh: Untuk Keperluan Informasi Layanan Dosen

UNISMUH.AC.ID – MAKASSAR – Dalam rangka memudahkan akses informasi bagi Dosen, Lembaga Penelitian, Pengembangan dan Pengabdian pada Masyarakat (LP3M) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menghadirkan produk mesin anjungan basis data. Produk Mesin Anjungan Basis Data ini adalah hasil dari output kegiatan pengabdian melalui hibah internal Unismuh Makassar 2022 yakni “Mesin Anjungan Basis Data Informasi Penelitian dan

Read More
BERITA ILMIAH

Mahasiswa P2K Unismuh Makassar Sukses Gelar Lomba 7K Antar Kelas di SMAN 1 Pangkep

UNISMUH.AC.ID, PANGKEP – Kelompok Pemantapan Profesi Keguruan (P2K), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar sukses menggelar lomba 7K (Keamanan, Kebersihan, Ketertiban, Keindahan, Kekeluargaan, Kerindangan, dan Kesehatan) antar kelas di SMA Negeri 1 Pangkep Kelurahan Jagong, Kabupaten Pangkep. Kegiatan Lomba 7K yang digelar oleh P2K FKIP Unismuh Makassar ini dilaksanakan mulai 05

Read More
BERITA ILMIAH BERITA UTAMA

Tim PKM Unismuh Hibahkan Instrumen Pengukur Arah Kiblat di Ponpes Darul Fallaah

UNISMUH.AC.ID, GOWA – Tim Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar Pelatihan Ilmu Falak di Pondok Pesantren (Ponpes) Darul Fallaah Unismuh, Sabtu 22 September 2022. Kegiatan ini bertajuk “Pelatihan Pembuatan Software Excel Pengukuran Arah Kiblat”, diikuti oleh para santri dan guru pendamping AIK Madrasah Aliyah Ponpes Darul Fallaah, serta mahasiswa Unismuh Makassar yang

Read More
BERITA ILMIAH BERITA KAMPUS

Prodi S3 Pendidikan Agama Islam Unismuh Gelar Seminar Proposal Disertasi Perdana

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dua mahasiswa Prodi S3 Pendidikan Agama Islam (PAI) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar mengikuti Seminar Proposal Disertasi. Kedua mahasiswa itu yakni Muhammad Amin dan Zainal Muttaqin. Seminar proposal tersebut pertama kali digelar sejak prodi ini menerima pengakuan akreditasi BAIK dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT). Perhelatan akademik tersebut digelar di Ruang

Read More
BERITA ILMIAH

Peneliti Unismuh Makassar Ungkap Kecanduan Game Online di Pedesaan Sulsel

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Penelitian dosen Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh), Hadisaputra, mengungkap fenomena kecanduan game online yang kian meluas ke kalangan remaja pedesaan. Studi kualitatif ini dilakukan di dua desa, yakni Desa Harapan di Kabupaten Selayar dan Desa Sanrego di Kabupaten Bone, dengan melibatkan informan dari kalangan pelajar, orang tua, guru, dan tokoh masyarakat. Penelitian tersebut

Read More
BERITA ILMIAH BERITA KAMPUS

Himpunan Mahasiswa Agroteknologi Unismuh Gelar Pelantikan dan Rapat Kerja

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Himpunan Mahasiswa Agroteknologi (Himagro) Fakultas Pertanian (FP) Unismuh Makassar menggelar Pelantikan  Pengurus Masa Kerja 2022-2023 dirangkaikan dengan rapat kerja. Kegiatan ini dihelat di Aula Fakultas Pertanian Unismuh Makassar, Kamis 15 September 2022. Pelantikan pengurus dan Rapat Kerja Himagro mengusung tema “Reforma Kepemimpinan Himagro FP yang Berintegritas dan Progresif”. Hadir dalam acara pelantikan

Read More
BERITA ILMIAH BERITA KAMPUS

Ta’aruf Mahasiswa Baru FKIK Unismuh Makassar, Rektor: Jadilah Calon Tenaga Kesehatan yang Islami!

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar Taaruf, Learning Skill, dan Information Technology bagi mahasiswa baru 2022-2023 di Gedung Balai Sidang Unismuh, 8 September 2022. Kegiatan ini dihadiri oleh Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sulawesi Selatan, Rektor Unismuh Makassar, Dekan dan Wakil Dekan FKIK Unismuh, serta para ketua Program Studi

Read More