April 22, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA KEMAHASISWAAN

Mahasiswa FISIP Unismuh Kuliah Profesi di KPU dan Bawaslu Pusat

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Sebanyak 317 mahasiswa Fisip Unismuh Makassar, Kamis 21 Oktober 2021 mengikuti Pembekalan Kuliah Kerja Profesi (KKP) angkatan XXIII tahun 2021 di Balai Sidang Unismuh Makasaar. Peserta KKP XXIII ini untuk penempatan pada Kabupaten Gowa dan Kota Makassar serta ada juga di Kantor KPU Pusat, Bawaslu serta DKPP. Pembekalan KKP XXIII ini dibuka oleh

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Targetkan Akreditasi Unggul 2023, Rektor Unismuh Silaturahmi dengan Civitas Akademika FKIP

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menargetkan capai akreditasi unggul pada tahun 2023. Untuk mencapai target tersebut, tidak bisa sekadar mengandalkan Pimpinan Universitas maupun fakultas semata. Dibutuhkan sinergitas segenap civitas akademika untuk mencapai visi bersama tersebut. Hal itulah yang mendasari langkah Rektor Unismuh Prof Ambo Asse dengan berkunjung ke fakultas guna membangun visi bersama

Read More
BERITA UTAMA KEGIATAN

Kualitas Sarjana di Indonesia Setara dengan Lulusan SMA di Denmark

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Kualitas alumni perguruan tinggi di Indonesia dianggap kurang dapat bersaing di kancah global. Data Indonesia Development Forum 2019 (IDF 2019) menunjukkan kemampuan lulusan sarjana di Indonesia setara lulusan SMA di Denmark. Kondisi serupa terungkap dalam laporan The Need for a Pivot to Learning: New Data on Adult Skills from Indonesia. Dalam laporan

Read More
BERITA UTAMA KEGIATAN

Dosen Unismuh Latih Guru Keterampilan Abad-21

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Salah satu Tim Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Unismuh Makassar menggelar pelatihan bagi guru-guru SMP Unismuh Makassar. Acara ini digelar Ahad, 17 Oktober 2021. Tim PKM Unismuh terdiri dari Maria Ulviani MPd dan Dr Sujariati MPd. Keduanya merupakan dosen FKIP Unismuh yang mendapatkan dana hibah Risetmu Batch V, yang dilaksanakan Majelis Dikti PP

Read More
BERITA UTAMA KEGIATAN

Dosen Farmasi Unismuh Gelar Penyuluhan Kesehatan di Ponpes Darul Arqam Gombara

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Tim dosen Program Studi Farmasi, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar memberi penyuluhan kesehatan dan sekaligus pemeriksaan kesehatan di Pondok Pesantren Darul Arqam Muhammadiyah Sulawesi Selatan, Gombara Makasssar, Jumat, 15 Oktober 2021. Materi yang dibawakan pada penyuluhan kesehatan tersebut, yaitu Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS), dan Gerakan

Read More
BERITA UTAMA KEGIATAN KEMAHASISWAAN

BEM FAI Unismuh Dampingi Masyarakat Jeneponto Kembangkan Produk Makanan Olahan dari Buah Pohon Lontar

JENEPONTO, UNISMUH.AC.ID – Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa (PHP2D) merupakan salah satu program pemberdayaan masyarakat guna menumbuh kembangkan desa yang diwadahi oleh Kemendikbudristek RI. Pengembangan potensi daerah merupakan salah satu poin utama dalam pembangunan daerah. Desa Borongtala, Kec. Tamalatea, Kab. Jeneponto memiliki potensi Pohon Lontara atau sering dikenal dengan Pohon Siwalan. Mulai dari batang,

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Andi Makbul Syamsuri Doktor Ke-14 FakultasTeknik Unismuh

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID, Andi Makbul Syamsuri, dosen Program Studi Teknik Pengairan, Fakultas Teknik Unismuh Makassar, baru-baru ini berhasil mengikuti ujian terbuka promosi doktor (S3) di Program Studi S3 Teknik Sipil Unhas. Dalam disertasinya Andi Makbul Syamsuri mengambil judul ” Pengaruh Kekasaran Dinding Pipa pada Struktur Pemecah Gelombang Berpori Terhadap Deformasi Gelombang”. Andi Makbul Syamsuri yang belum

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA SENI DAN BUDAYA SEPUTAR KAMPUS

UKM Bahasa Unismuh Gelar Lomba dan Festival Budaya

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Bahasa Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar kegiatan “Cultural Fest Vol 4”. Kegiatan tahunan ini merupakan kegiatan lomba dan festival budaya. Acara akan berlangsung selama tiga hari, 15-17 Oktober 2021. Festival tersebut telah dilaksanakan selama empat kali. Tahun ini, kegiatan ini diikuti secara nasional oleh 448 peserta lomba dari

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Menuju Akreditasi Unggul 2023, Rektor Unismuh Harap Ada Persamaan Persepsi

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Unismuh Makassar telah mulai bekerja mempersiapkan diri menuju peringkat akreditasi unggul pada tahun 2023 yang akan datang. Menuju akreditasi unggul sebut Rektor Unismuh Makassar Prof Dr H Ambo Asse diperlukan adanya penyamaan persepsi mulai pada tingkat univeristas, fakultas hingga pada tingkat pimpinan prodi hingga dosen. Rektor Prof Ambo Asse menegaskan hal ini

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA KEHIDUPAN KAMPUS KEMAHASISWAAN SEPUTAR KAMPUS

Wakil Dekan III FAI Unismuh: BEM Harus Melahirkan Model Gerakan Baru

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Makassar Periode 2021-2022 resmi dilantik. Kegiatan pelantikan dihelat di Aula Kedokteran Unismuh Makassar, Jumat (15/10/21). Wakil Dekan III Elly Oscar M.Pd.I dan Wakil Dekan IV Yakub M.Pd.I hadir mendampingi prosesi pelantikan. Pelantikan ini juga dihadiri oleh lembaga kemahasiswaan se Fakultas Agama Islam, BEM

Read More