January 11, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Unismuh Water Jalani Audit untuk Sertifikasi SNI

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kedatangan tim dari Balai Besar Standarisasi dan Pelayanan Jasa Industri Hasil Perkebunan, Mineral Logam, dan Maritim (BBIHPMM) dalam rangka pelaksanaan audit Unismuh Water sebagai bagian dari proses Sertifikasi Standar Nasional Indonesia (SNI). Tim audit disambut di Ruang Rektor Unismuh, Gedung Iqra Lantai 17, Kampus Unismuh Makassar, Kamis, 24

Read More
BERITA KAMPUS

Alhamdulillah, Produk Unismuh Water Terima Sertifikasi Halal

Makassar – Universitas Muhammadiyah Makassar mengumumkan bahwa ‘Unismuh Water’ telah menerima sertifikat halal dari Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal Republik Indonesia. Hal itu disampaikan Sekretaris Halal Center Unismuh Safri Haliding, di Kampus Unismuh, Sabtu, 7 Oktober 2023. Safri menjelaskan bahwa produk Unismuh Water telah mendapatkan pengakuan halal dengan nomor registrasi: ID00110009505330923. Produk-produk tersebut meliputi botol

Read More
BERITA KAMPUS

Unismuh Makassar Bagikan Ribuan Paket untuk Jemaah Salat Idul Adha

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Atmosfer Salat Idul Adha di Kampus Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menunjukkan suasana berbeda. Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Unismuh kali ini membagikan ribuan paket tentengan berisi air minum dalam botol ‘Unismuh Water’ dan roti, secara gratis kepada jemaah yang hadir. Metode pembagian tentengan sederhana, namun penuh makna. Setiap jamaah yang memasuki wilayah

Read More
BERITA ILMIAH BERITA KAMPUS

Unismuh Water dan DOM Observatorium Diresmikan Awal Ramadhan1444 H

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Awal bulan suci Ramadhan terdapat dua kegiatan yang akan dilakukan oleh Unismuh Makassar. Kedua kegiatan tersebut adalah peresmian air sehat Unismuh Water dan Dom Observatorium. Wakil Rektor II, Prof Andi Sukri Syamsuri yang dikonfirmasi di Unismuh, membenarkan awal Ramadhan akan ada peluncuran Unismuh Water dan peresmian dom observatorium di lantai 18 Menara Iqra

Read More