January 16, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS

Rakernas AFEB PTMA 2024 Resmi Ditutup, Sepakati Sejumlah Program Strategis

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Rakernas AFEB PTMA 2024 yang berlangsung selama satu hari penuh ditutup pada Rabu sore, 31 Juli 2024, di Kampus Universitas Muhammadiyah Gresik. Rakernas ini diikuti oleh 227 peserta yang terdiri dari para dekan FEB, Ketua Sekolah Tinggi dari 60 PTMA, para Kaprodi dari delapan Asosiasi Prodi, dan pengurus dari dua forum (Forum

Read More
BERITA KAMPUS

Penutupan Rakernas BEM PTMA se Indonesia, Pj Gubernur Serukan Gerakan Penanaman Pohon

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Kegiatan Penutupan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Perguruan Tinggi Muhammadiyah Antar-Indonesia (PTMAI) dihelat di Makassar, Sulawesi Selatan, pada Sabtu (26/4/2024). Bertempat di rumah jabatan Gubernur Sulsel, acara tersebut menghadirkan sederet rangkaian kegiatan, termasuk Gala Dinner yang dihadiri oleh pemerintah setempat, pimpinan, serta peserta Rakernas dari berbagai daerah. Presiden Mahasiswa

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

BEM PTMA Se-Indonesia Gelar Rakernas di Unismuh, Wakil Rektor II: Berikan Kontribusi Terbaik untuk Bangsa

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR– Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Perguruan Tinggi Muhammadiyah Aisyiyah (PTMA) Se-Indonesia resmi dibuka di Gedung Balai Sidang Muktamar Unismuh, Selasa (23/4/2024). Acara yang akan berlangsung selama empat hari ini mengangkat tema “Peran Strategis BEM-PTMAI Menuju Indonesia Emas 2045”. Pembukaan Rakernas ini dihadiri oleh Pimpinan Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah, Erwin Akib,

Read More
BERITA KAMPUS

Rakernas MPKSDI Resmi Ditutup, Unismuh Makassar Sukses Jadi Tuan Rumah

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sulawesi Selatan Ambo Asse berharap, kemajuan Majelis Pembinaan Kader dan Sumber Daya Insani (MPKSDI) Periode 2022–2027 bermula dari Makassar. “Saya kira, dari Makassar, MPKSDI, insya Allah akan maju dalam lima tahun ini,” kata Ambo. Pasalnya, dari presentasi hasil sidang komisi yang ia simak, dirinya menilai, rumusan program

Read More
BERITA KAMPUS

Tiga Tokoh Nasional Hadiri Rakernas Majelis Pembinaan Kader Pimpinan Pusat Muhammadiyah

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Tiga Tokoh Nasional hadir pasar hari pertama Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Majelis Pembinaan Kader dan Sumber Daya Insani (MPKSDI) Pimpinan Pusat Muhammadiyah. Ketiga tokoh tersebut yakni Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir, Menteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan, dan Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/ BPN Raja Juli Antoni. Kegiatan diawali dengan Pembukaan

Read More