January 11, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Gelar Morning Class Sesi 5, FT Unismuh Makassar dan Universiti Malaysia Perlis Bahas Kolaborasi Teknik dan AI dalam Teknologi Medis

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Teknik (FT) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali menggelar sesi diskusi akademik dalam program Morning-Class edisi kelima, pada Senin, 9 Desember 2024. ‘Morning Class’ ini bertajuk “Engineering and the Integration of AI in Medical Imaging Applications,” acara ini diselenggarakan secara daring melalui Zoom dan melibatkan kolaborasi dengan Universiti Malaysia Perlis (UniMAP). Diskusi

Read More
BERITA KAMPUS

Prodi Baru S2 Teknik Sumber Daya Air Unismuh Makassar Raih Akreditasi Baik dari LAM Teknik

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Program Studi (Prodi) S2 Teknik Sumber Daya Air (Pengairan) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar berhasil meraih akreditasi Baik dari Lembaga Akreditasi Mandiri Prodi Keteknikan (LAM Teknik) Persatuan Insinyur Indonesia (PII) pada Batch 3 Tahun 2024. Hal itu tertuang dalam SK LAM Teknik Nomor 0539/SK/LAM Teknik/PB.AM/VIII/2024, yang ditandatangani Ketua Komite Eksekutif LAM Teknik PII

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Mahasiswa Teknik Pengairan Fakultas Teknik Unismuh Makassar Raih Prestasi Lomba Lintas Ormawa

UNISMUH. AC. ID, MAKASSAR – Mahasiswa Program Studi (Prodi) Teknik Pengairan, Fakultas Teknik (FT) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, meraih prestasi pada ajang Lomba Inovasi Teknologi Cerdas Organisasi Mahasiswa (LINTAS ORMAWA). Tim yang mengikuti Lomba Lintas Ormawa tersebut adalah “NISKALA 81 HMS FT UNISMUH MAKASSAR” yang beranggotakan Amat Azizil Muzakkir selaku Ketua Tim, Ahmad Jamhari, Mahdiyin,

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Kolaborasi internasional, Unismuh Terima Kunjungan Silaturahmi USIM

UNISMUH.AC.ID MAKASSAR– Rektor Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar Prof Ambo Asse menerima kunjungan kegiatan silaturahmi Universitas Sains Islam Malaysia (USIM). Mereka diterima di ruang rapat Rektor, Gedung Iqra lantai 17, Kamis, 19 Oktober 2023. Mereka adalah Prof Dato’ Sharifudin Shaarani Rektor USIM, Prof Adnan Mohammed Yusuf Wakil Rektor Bidang Mahasiswa dan Alumni, Dato’ Mohammed haizuan Rosali,

Read More