January 7, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
NASIONAL

Kapan Puasa dan Lebaran Idul Fitri 2025? Begini Penetapan Muhammadiyah dan Pemerintah

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Muhammadiyah, sebagai salah satu organisasi Islam terbesar di Indonesia, telah menetapkan awal puasa Ramadan 1446 Hijriah jatuh pada Sabtu, 1 Maret 2025. Hal itu dapat dilihat pada Kalender Hijriah Global Tunggal (KHGT) yang telah diluncurkan Muhammadiyah sejak 1 Muharram 1446 Hijiriah lalu. Menariknya, kalender Hijriah terbitan Kementerian Agama (Kemenag) juga menunjukkan potensi

Read More
BERITA UTAMA NASIONAL

Fakultas Hukum Unismuh: Putusan MK Hapus Presidential Threshold, Langkah Maju Demokrasi

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dua Akademisi Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menyampaikan apresiasi atas putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang mengabulkan gugatan empat mahasiswa Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga terkait penghapusan presidential threshold. Putusan ini dianggap sebagai langkah maju dalam sistem demokrasi di Indonesia. Dr. Sitti Saleha Madjid, MHi, Dekan Fakultas Hukum Unismuh, menilai bahwa

Read More
NASIONAL

Pemerintah Tetapkan 27 Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2025

UNISMUH.AC.ID, JAKARTA – Pemerintah Indonesia resmi menetapkan jadwal hari libur nasional dan cuti bersama untuk tahun 2025 melalui Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri, yakni Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. Penetapan tersebut tertuang dalam SKB Nomor 1017 Tahun 2024, Nomor 2 Tahun 2024, dan Nomor 2 Tahun 2024.

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA NASIONAL

Dua Mahasiswa Unismuh Makassar Sabet Medali Perak di Indonesia International Invention Expo 2023

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dua mahasiswa dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) meraih Medali Perak dalam Indonesia International Invention Expo (IIIEX) 2023. Acara yang diselenggarakan oleh Indonesian Youth Scientist Association (IYSA) ini berlangsung di Politeknik Negeri Semarang pada 25-28 Agustus 2023. Abdillah Khofial Luthfi, mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika, dan Nurjannah

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA KEGIATAN NASIONAL PRESTASI

Pesmadina Unismuh Makassar Juara Umum Aslama Nasional Competition 2021

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Satu lagi prestasi membanggakan diraih Mahasantri Pesmadina KH Djamaluddin Amien Unismuh Makassar di akhir tahun 2021 yang patut disyukuri bersama. Dalam lomba kreatifitas (daring) Mahasiswa Pesantren / Asrama Mahasiswa seluruh PTMA se-Indonesia di ajang Aslama Nasional Competition 2021, Mahasantri KH Djamaluddin Amien keluar sebagai juara umum. Lomba kreatifitas mahasiswa pesantren / asrama

Read More
BERITA UTAMA KEGIATAN NASIONAL

Seminar Nasional Pra Munas Aslama PTMA bersama Menteri PUPR

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Menghadapi Munas ke-3 Asosiasi Pengelola Asrama Perguruan Tinggi Muhammadiyah/Aisyiah (ASLAMA PTM/A) akan digelar Kamis-Sabtu 16-18 Desember 2021 di Universitas Muhammadiyah Jokyakarta, pihak panitia penyelenggara menggelar Seminar Nasional dengan mengusung tema. Tantangan dan Peluang Pengelolaan Asrama PTMA di Masa Pandemi. Seminar pra munas ini diselenggarakan pada Rabu 15 Desember 2021 secara daring via zoom

Read More
BERITA UTAMA NASIONAL PRESTASI

Dosen Unismuh Pemenang Desain Pembelajaran Terbaik Kemdikbud-Ristek

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Dosen Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar Ishaq Madeamin SPd MPd menjadi pemenang Desain Pembelajaran (Learning Design) terbaik Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemdikbud-Ristek). Pengumuman tersebut disampaikan dalam Sistem Pembelajaran Daring Indonesia atau SPADA Award secara daring, Senin, 13 Desember 2021. Direktur Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kemdikbud-Ristek Aris Junaidi mengatakan, penghargaan untuk pembelajaran daring

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA NASIONAL

Pemeringkatan Kemahasiswaan Kemendikbud, Unismuh Raih Peringkat ke-82 Nasional

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Unismuh Makassar meraih posisi ke-82 pemeringkatan bidang kemahasiswaan perguruan tinggi pada Simkatmawa (Sistem Informasi Manajemen Pemeringkatan Kemahasiswaan) tahun 2021. Demikian pengumuman Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Ristekdikti tentang pemeringkatan kinerja perguruan tinggi bidang kemahasiswaan di laman Simkatmawa.kemendikbud.go.id, Selasa (7/12/2021). Posisi itu naik dibandingkan tahun 2020 berada di peringkat 114 nasional. Sementara dalam

Read More
BERITA UTAMA NASIONAL

Wakil Rektor II Unismuh Narasumber Sedaring Nasional Literasi Bahasa dan Sastra

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Himpunan Pembina Bahasa Indonesia (HPBI) Sulsel menggelar sedaring nasional, Rabu 10 Nopember 2021, mengusung tema, Lierasi Bahasa dan Sastra di Masa Pandemi Covid-19 dirangkaikan peluncuran Antologi Puisi HPBI Sulsel. Pada acara sedaring itu tampil jadi narasumber di antaranya, Wakil Rektor II Unismuh Makassar, Dr.H.Andi Sukri Syamsuri, A.Md, S.Pd,M.Hum, panggilan akrab Dr. Andis. Para

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA NASIONAL

Ketua Prodi Hukum Keluarga FAI Unismuh Makassar Nara Sumber Pengajian Online di Manado

MAKASSAR. Ketua Prodi S1 Prodi Hukum Keluarga (Ahwal Syakhsiyah) Fakultas Agama Islam (FAI) Unismuh Makasaar, Dr. Ilham Muchtar, Lc, M.Ag, jadi nara sumber pada pengajian online di Manado, melalui aplikasi meeting Zoom, Sabtu malam 18 April 2020. Kepada media usai bawakan pengajian, Sabtu malam mengatakan,acara ini diselenggarakan Majelis Al-Fityan Manado, secara rutin mengadakan kajian Islam.

Read More