Asesmen Lapangan LAMDIK di Prodi Pendidikan Fisika Unismuh, Dekan FKIP: Budaya Mutu Harga Mati
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR– Dua orang asesor Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK) Prof Sukarmin PhD dari Universitas Negeri Sebelas Maret dan Dr Sahrul Saehana dari Universitas Tadulako melakukan Asesmen Lapangan (AL) terhadap Program Studi S-1 Pendidikan Fisika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar. Kegiatan ini adalah bagian dari proses akreditasi program studi. AL