January 16, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Kembali Mendapat Amanah Kemendikbudristek, Rektor Unismuh Teken Kerja Sama PPG 2024

UNISMUH.AC.ID, JAKARTA – Rektor Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Dr Abd Rakhim Nanda, menghadiri penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Tahun 2024 yang berlangsung di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta, Selasa, 24 September 2024. Acara tersebut diinisiasi oleh Direktorat Pendidikan Profesi Guru (PPG), Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Mahasiswa PPG Unismuh Makassar Gelar Seminar Lingkungan dan Pelatihan Pemanfaatan Minyak Jelantah

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR– Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) kembali menunjukkan komitmennya dalam memajukan pendidikan dan pengembangan masyarakat melalui kegiatan yang diselenggarakan oleh mahasiswa PPG Prajabatan Gelombang 1 tahun 2024, Bidang Studi PGSD, Kelas F3. Dalam acara Seminar Lingkungan bertajuk “Optimalisasi Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat dan Pelatihan Pemanfaatan Minyak Jelantah Menjadi Lilin Aroma Terapi,” Unismuh menggandeng Majelis Ta’lim

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Rektor Unismuh Kukuhkan 441 Alumni PPG Jadi Guru Profesional

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Sebanyak 441 Mahasiswa mengikuti kegiatan Pengukuhan dan Pengambilan Sumpah profesi bagi alumni Pendidikan Profesi Guru (PPG) dalam Jabatan (Daljab) Tahun 2024, yang digelar oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Kamis 1 Agustus 2024, di Hotel Four Points, Jl Andi Djemma, Makassar. Kegiatan Pengukuhan Mahasiswa Unismuh Makassar tersebut

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Rektor Unismuh Makassar Buka Orientasi Mahasiswa Program Profesi Guru

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar telah sukses menggelar kegiatan Orientasi Mahasiswa Program Profesi Guru (PPG), Rabu, 6 Desember 2023. Kegiatan Orientasi Mahasiswa PPG FKIP Unismuh Makassar berlangsung di Aula Fakultas Kedokteran Unismuh Makassar dengan diawali pengajian yang dibawakan oleh Wakil Rektor IV Dr H. Mawardi Pewangi. Dalam

Read More
BERITA KAMPUS

Selamat, Dua Dosen PPG Unismuh Raih Beasiswa Non-Gelar Micro Credential Kemdikbudristek

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dua dosen Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Dr Ummi Khaerati dan Dr Nunung Anugrawati, berhasil meraih Beasiswa Non-Gelar Micro Credential Kemdikbudristek Tahun 2023. Informasi ini diperoleh dari surat pengumuman hasil akhir seleksi penerimaan yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan. Dalam surat dengan nomor 1601/B2/GT.00.01/2023, dinyatakan

Read More
BERITA KAMPUS

Gelar Diskusi dan Bedah Film inklusi, Mahasiswa PPG Unismuh Makassar Gandeng Yayasan PerDIK

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Tim 3 Mahasiswa Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan Program Studi (Prodi) Bahasa Inggris Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar bekerjasama dengan Yayasan Pergerakan Difabel Indonesia untuk Kesetaraan (PerDIK) menggelar kegiatan Diskusi Inklusi dan Bedah Film. Kegiatan ini merupakan bagian dari implementasi mata kuliah Proyek Kepemimpinan II yang bertujuan untuk mendukung kesetaraan dan inklusivitas

Read More
BERITA KAMPUS

Tim Visitasi Penjaminan Mutu PPG Prajabatan Gelar Monev di Prodi PPG FKIP Unismuh Makassar

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menyambut kedatangan Tim Visitasi Penjaminan Mutu Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan, serta Monitoring dan Evaluasi (monev) pelaksanaan PPG dalam jabatan pada Program Studi PPG Fakultas Keguruan dan Ilmu pendidikan (FKIP) Unismuh Makassar. Kegiatan Monev ini digelar di Mini Hall FKIP Unismuh Makassar, Jl Sultan Alauddin, Kamis, 24 November

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA KEGIATAN

Kembangkan Prodi PPG, UIN Walisongo Studi Banding ke FKIP Unismuh

MAKASSAR, UNISMUH.AC.ID – Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang berkunjung ke Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar. Kunjungan tersebut dalam rangka studi banding pengembangan Prodi Pendidikan Profesi Guru (PPG). Rombongan FITK UIN Walisongo yang dipimpin Wakil Dekan I Dr Mahfud Junaedi MAg diterima di Mini

Read More