July 2, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA UTAMA

Resmi Diluncurkan, Muhammadiyah Sulsel Siap Sosialisasikan Kalender Hijriyah Global Tunggal

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sulawesi Selatan mengikuti peluncuran Kalender Hijriah Global Tunggal (KHGT) yang digelar Muhammadiyah secara daring, Rabu, 25 Juni 2025. Kegiatan ini berlangsung di Pusat Dakwah Muhammadiyah Sulsel, Jalan Perintis Kemerdekaan, Makassar. Kegiatan peluncuran KHGT yang dipusatkan di Convention Hall Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta itu diikuti oleh sejumlah pimpinan Muhammadiyah

Read More
BERITA UTAMA

Muhammadiyah Sulsel Matangkan Persiapan Tuan Rumah OlympicAD VIII, Gelar Rapat dengan Panitia Pusat

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Persiapan menuju ajang akbar pendidikan Muhammadiyah, Olimpiade Ahmad Dahlan ke-8 (OlympicAD VIII), resmi dimatangkan melalui rapat koordinasi antara Majelis Dikdasmen dan PNF PP Muhammadiyah dan Panitia Lokal dari PWM Sulawesi Selatan. Rapat berlangsung di Balai Besar Penjaminan Mutu Pendidikan (BBPMP) Provinsi Sulsel, Jumat, 13 Juni 2025. Rapat tersebut dihadiri langsung oleh Ketua

Read More
BERITA KAMPUS

Biografi Ambo Asse Dibedah: Keteladanan, Konsistensi, dan Jejak Kepemimpinan Muhammadiyah Sulsel

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Majelis Pustaka dan Informasi (MPI) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sulawesi Selatan (Sulsel) menggelar Muhammadiyah Studies Talk ketujuh, dengan mendiskusikan buku biografi Ketua PWM Sulsel, Ambo Asse di Aula Pusdam Sulsel, Selasa, 25 Maret 2025. Buku itu berjudul ‘Ambo Asse, Sang Penegak Purifikasi, Pendorong Dinamisasi’ dan dibedah oleh empat tokoh, yakni Direktur BPJS

Read More
BERITA UTAMA

Muhammadiyah Sulsel Akan Gelar Pasar Murah dan Syiar Ramadan

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sulawesi Selatan akan menggelar kegiatan Pasar Murah dan Syiar Ramadan 1446 H pada 19-26 Maret 2025 di Pelataran Pusat Dakwah Muhammadiyah (Pusdam) Sulsel, Jalan Perintis Kemerdekaan, Makassar. Wakil Ketua PWM Sulsel yang membidangi Majelis Ekonomi, Bisnis, dan Pariwisata (MEBP) sekaligus Lembaga Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (LPUMKM),

Read More
BERITA UTAMA

Kaji Pengembangan Wasathiyah Islam Berkemajuan, Pengajian Ramadan PWM Sulsel Bakal Digelar di Unismuh

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dalam rangka meneguhkan dan mengembangkan pemahaman Wasathiyah Islam Berkemajuan, Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sulawesi Selatan kembali menggelar Pengajian Ramadan 1446 H yang akan berlangsung pada Sabtu -Ahad, 15-16 Maret 2025 di Kampus Universitas Muhammadiyah Makassar. Acara ini mengusung tema “Pengembangan Wasathiyah Islam Berkemajuan: Tinjauan Teologis, Ideologis, dan Praksis”. Menjawab Tantangan Zaman Sikap

Read More
BERITA UTAMA

Muhammadiyah Sulsel Perkuat Peran Sosial Lewat Sosialisasi AUM Bidang Sosial

UNISMUH.AC.ID, Makassar – Dalam rangka peringatan Milad Muhammadiyah tingkat wilayah, Majelis Pembinaan Kesejahteraan Sosial (MPKS) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sulawesi Selatan menggelar sosialisasi Amal Usaha Muhammadiyah di bidang sosial (AUMSOS). Kegiatan ini bertujuan memperkenalkan program-program strategis untuk mendukung kesejahteraan masyarakat dan memperluas kolaborasi berbagai pihak. Ketua MPKS Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Dr. Mariman Darto, M.Si, membuka

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Unismuh Makassar Jadi Tuan Rumah Seminar dan FGD Dakwah Kultural Muhammadiyah Sulsel

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Lembaga Pengkajian Pengembangan dan Pengamalan Al-Islam Kemuhammadiyahan (LP3AIK) Unismuh Makassar bersama Majelis Tabligh Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sulawesi Selatan menggelar Seminar dan Focus Group Discussion (FGD) bertema Dakwah Kultural pada Senin, 25 November 2025, di Aula Unit Business Center (UBC) Unismuh Makassar. Kegiatan ini dibuka oleh Wakil Ketua PWM Sulsel, Prof. Dr.

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Diskusi Buku Muhammadiyah Sulsel di Unismuh, Bahas Tiga Tonggak Perdamaian Barat – Islam

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Majelis Pustaka dan Informasi (MPI) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sulsel berkolaborasi dengan Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali menggelar diskusi buku dengan judul “Dunia Barat dan Islam: Visi Ulang Kemanuisiaan Universal”. Diskusi digelar di Aula Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Unismuh Makassar, Sabtu, 6 Juli 2024. Buku tersebut ditulis oleh Dr (HC)

Read More
BERITA KAMPUS

Hadir di Unismuh, Ketua Komisi VIII DPR RI Serahkan Tiga Ambulans untuk Muhammadiyah Sulsel

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi menyerahkan tiga ambulans untuk Muhammadiyah Sulsel. Ketiga ambulans tersebut berasal dari mitra Komisi VIII DPR RI, yakni dana kemaslahatan Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) yang disalurkan melalui Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS). Prosesi seremoni penyerahan ketiga ambulans tersebut dihelat di Lantai 17, Gedung Iqra, Kampus

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Kolaborasi dengan Pemprov Sulsel, Unismuh Bakal Hadirkan Pj Gubernur dan Kapolda Sulsel untuk Penanaman Pisang di Bollangi Gowa

UNISMUH.AC.ID,MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar mendukung program Ketahanan dan Kedaulatan Pangan yang dicanangkan Pemerintah Provinsi Sulsel, khususnya Program Gerakan Gemar Menanam Pisang (GGMP). Salah satu wujud dukungan tersebut, dengan kesiapan Unismuh berkolaborasi dengan Pemprov Sulsel dengan menanam pisang pada lahan seluas lima hektar, di area Pusdiklat Unismuh, Bollangi, Kabupaten Gowa. Prosesi penanaman akan dihelat

Read More