Unismuh Makassar Loloskan Empat Tim Program Kreatifitas Mahasiswa
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Empat Tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dari Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar berhasil lolos dan menfdapatkan pendanaan Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemdikbudristek). Hal itu diungkapkan Wakil Rektor III Unismuh Makassar Dr Muhammad Tahir, di Kampus Unismuh, Selasa, 31 Mei 2022. Tim PKM pertama, lolos dalam skema PKM ‘Pengabdian Kepada Masyarakat’, dengan