Sambut Mahasiswa Baru 2022, Unismuh Gandeng CIMB Syariah Gelar Kegiatan Unik
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar punya cara unik dalam menyambut Mahasiswa Baru (Maba) Tahun Akademik 2022/2023. Kampus ini menggelar sejumlah even di pelataran parkir Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Unismuh, Jl Sultan Alauddin, Rabu – Kamis, 14 – 15 September 2022. Even tersebut yakni servis motor gratis, pameran pembiayaan KPR dan motor,