January 11, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS KEHIDUPAN KAMPUS

Wakil Rektor II Unismuh Makassar Tekankan Pentingnya Penghargaan Terhadap Sivitas Akademika di Taaruf Mahasiswa Baru

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Wakil Rektor II Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Prof Andi Sukri Syamsuri, menyampaikan materi dalam acara Taaruf Mahasiswa Baru yang berlangsung di Balai Sidang Muktamar Muhammadiyah, Kampus Unismuh, pada Kamis, 5 September 2024. Dalam paparannya, ia menekankan pentingnya memahami lingkungan kampus serta peluang akademik yang tersedia, termasuk peluang beasiswa bagi mahasiswa. “Di Unismuh,

Read More
BERITA KAMPUS KEHIDUPAN KAMPUS

Pemaparan Wakil Rektor IV Unismuh Dr KH Mawardi Pewangi di Taaruf Mahasiswa Baru

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Wakil Rektor IV Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Dr KH Mawardi Pewangi, memberikan materi dalam acara Taaruf Mahasiswa Baru yang berlangsung pada Kamis, 5 September 2024, di Balai Sidang Muktamar Kampus Unismuh Makassar. Dalam pemaparannya, ia menekankan pentingnya integrasi nilai-nilai Islam dan Muhammadiyah dalam seluruh aspek kehidupan kampus, baik dalam pendidikan, penelitian, maupun

Read More
BERITA KAMPUS KEHIDUPAN KAMPUS

Wakil Rektor I Unismuh Paparkan Strategi Selesai Tepat Waktu untuk Mahasiswa Baru

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Pada acara Orientasi dan Taaruf Mahasiswa Baru Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Wakil Rektor I, Dr Burhanuddin, memaparkan berbagai informasi penting terkait proses akademik kepada mahasiswa baru tahun ajaran 2024/2025. Hal itu ia sampaikan pada Kamis, 5 September 2024 di Balai Sidang Muktamar, Kampus Unismuh Makassar. Dalam sambutannya, Burhanuddin menekankan pentingnya peran dosen

Read More
BERITA KAMPUS KEHIDUPAN KAMPUS

Unismuh Sambut 3.209 Mahasiswa Baru, Pesan Rektor: Harus Dewasa Walau Masih Muda

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Sebanyak 3209 mahasiswa baru Universitas Muhammadiyah Makassar tahun akademik 2024/2025 mengikuti Masa Orientasi dan Ta’aruf. Pihak kampus menyelenggarakan kegiatan itu secara offline dan online di Balai Sidang Muktamar, Kamis, 5 September 2024. Rektor Unismuh Makassar, Abd. Rakhim Nanda menyampaikan pesan kepada mahasiswa baru agar memperbaharui pola hidup karena telah berganti status dari

Read More
KEHIDUPAN KAMPUS Uncategorized

Libur Idul Adha 2024 Lebih Panjang di Unismuh Makassar, Hormati Hari Tasyrik

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar memberikan libur Idul Adha 1445 H/2024 M lebih panjang dari penetapan pemerintah. Libur akan berlangsung dari 17 hingga 20 Juni 2024, berdasarkan Surat Edaran Rektor Unismuh Makassar No. 944/05/A.2-II/VI/45/2024. Rektor Unismuh Makassar, Prof Ambo Asse, dalam surat edaran tersebut menyatakan bahwa libur Idul Adha dimulai pada Senin, 17

Read More
BERITA KAMPUS KEHIDUPAN KAMPUS

Ribuan Umat Muslim Salat Iduladha di Unismuh Makassar, 21 Sapi Kurban Disembelih

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Ribuan jamaah memadati pelataran Gedung Rektorat Lama Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar pada pagi hari Senin, 17 Juni 2024, untuk melaksanakan Salat Idul Adha 1445 Hijriah. Khatib dalam Salat Idul Adha kali ini yakni Dr. Ir Abd Rakhim Nanda ST MT IPU, Sekretaris Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sulawesi Selatan sekaligus Wakil Rektor I Unismuh

Read More
KEHIDUPAN KAMPUS

Unismuh Sediakan Layanan Air Minum Gratis untuk Mahasiswa

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dalam upaya meningkatkan kesejahteraan mahasiswa dan mendukung lingkungan kampus yang nyaman, Universitas Muhammadiyah Makassar kini menyediakan layanan air minum gratis berupa air galon di berbagai titik kampus. Fasilitas ini dapat digunakan oleh seluruh mahasiswa tanpa dipungut biaya, sekaligus menyediakan air untuk membuat teh dan kopi secara gratis. Layanan ini merupakan bagian dari

Read More
BERITA KAMPUS KEHIDUPAN KAMPUS

Internalisasi Ideologi Muhammadiyah, Unismuh Gelar Baitul Arqam untuk Aktivis Lembaga Kemahasiswaan

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar acara Baitul Arqam Lembaga kemahasiswaan Unismuh Makassar dengan tema “Internalisasi Ideologi Muhammadiyah dalam Wujudkan Kampus unggul dan Islami”. Acara dihelat di Balai Sidang Muktamar Kampus Unismuh Makassar, Jl Sultan Alauddin, Sabtu 17 Desember 2022. Ketua Panitia Amin Umar MPdI melaporkan bahwa peserta Baitul Arqam berjumlah 125 orang.

Read More
BERITA UTAMA KEHIDUPAN KAMPUS

Wisuda Akbar Pendidikan Ulama Tarjih Unismuh, Kukuhkan 64 Kiai Muda

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Sejak didirikan hingga saat ini, Pendidikan Ulama Tarjih Muhammadiyah (PUTM) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar baru pertama kali menggelar wisuda khusus bagi alumninya. Sebanyak 64 alumni  PUTM Unismuh Makassar dari delapan angkatan, dari tahun 2011 hingga 2018, mengikuti wisuda akbar lintas Angkatan. Wisuda Akbar tersebut digelar di Aula Kedokteran, Lantai 2 Balai Sidang

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA KEHIDUPAN KAMPUS

Fakultas Teknik Unismuh Makassar Menggelar Workshop Kewirausahaan

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Teknik (FT) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar Workshop Kewirausahaan di Lantai 3 Gedung Menara Iqra, Jum’at 29 Juli 2022. Wakil Dekan III FT menegaskan bahwa mahasiswa harus mengambil peluang dalam Program Kewirausahaan Dikti melalui Unismuh Makassar. “Ini kesempatan emas bagi mahasiswa FT untuk mengasah kemampuan berwirausaha, serta mengasah softskill yang harus

Read More