January 11, 2026
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Unismuh Makassar dan Majelis Dikdasmen PP Muhammadiyah Matangkan Persiapan OlympicAD VIII 2026

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Majelis Dikdasmen dan PNF PP Muhammadiyah dan Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar mematangkan persiapan pelaksanaan Olimpiade Ahmad Dahlan (OlympicAD) VIII 2026 yang akan dipusatkan di Kampus Unismuh pada 12–14 Februari 2026. Pemantapan itu dibahas dalam rapat koordinasi di Ruang Rapat Senat Lantai 17, Rabu, 17 Desember 2025. Rapat tersebut dipandu Ketua Panitia lokal,

Read More
BERITA UTAMA

Pakar Komunikasi Unismuh Makassar: Kasus Resbob Cermin Rapuhnya Etika di Ruang Digital

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Kasus YouTuber Resbob yang menghina suku Sunda dan pendukung Persib Bandung menjadi cermin ketegangan ruang digital yang bisa menyulut konflik sosial. Video siaran langsung Resbob yang berisi kata-kata bernada penghinaan terhadap identitas kelompok tertentu dengan cepat menyebar di media sosial dan memicu kecaman luas dari berbagai kalangan masyarakat. Pernyataan yang dinilai bernuansa

Read More
BERITA KAMPUS INTERNASIONAL

Alumni Kedokteran Unismuh Makassar Ikuti Fellowship YSEALI di Amerika Serikat

UNISMUH.AC.ID, Makassar — Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali menorehkan prestasi di tingkat internasional. Salah satu alumninya, dr. Muhammad Risqullah Ammar, terpilih sebagai peserta Young Southeast Asian Leaders Initiative Academic Fellowship Program (YSEALI AFP) dengan tema Society and Governance yang diselenggarakan di Syracuse University, New York, Amerika Serikat. Program fellowship

Read More
BERITA KAMPUS

FEB Unismuh Makassar Sosialisasikan VMTS Menuju Pusat Pembelajaran Ekonomi dan Bisnis 2036

UNISMUH.AC.ID, Makassar — Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Muhammadiyah Makassar menggelar kegiatan sosialisasi Visi, Misi, Tujuan, dan Strategi (VMTS) fakultas sebagai bagian dari penguatan arah pengembangan kelembagaan menuju tahun 2036. Kegiatan ini berlangsung di Aula Mini FEB, Gedung Iqra Lantai 8, Kampus Unismuh Makassar, Selasa, 16 Desember 2025. Sosialisasi VMTS tersebut disampaikan langsung oleh

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Guru Besar Pendidikan Fisika Unismuh Ingatkan Dampak Siklon Tropis bagi Masyarakat

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Siklon tropis bukan sekadar fenomena atmosfer di laut lepas. Dampaknya nyata bagi masyarakat, mulai dari hujan lebat, banjir, longsor, hingga gelombang tinggi yang mengganggu aktivitas nelayan dan transportasi laut. Prof Nurlina, Guru Besar Pendidikan Fisika Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Rabu, 17 Desember 2025, menjelaskan bahwa siklon tropis terbentuk dari sistem tekanan rendah

Read More
BERITA UTAMA OPINI KAMPUS

Pakar Kebijakan Publik Unismuh Makassar: Bencana Meluas di Sumatera Perlu Kepastian Status Nasional

UNISMUH.AC.ID, Makassar — Hampir tiga pekan rangkaian bencana hidrometeorologi melanda sejumlah wilayah di Sumatera, terutama Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Banjir bandang dan tanah longsor merusak rumah warga, memutus akses jalan-jembatan, serta mengganggu layanan dasar. Di tengah penanganan darurat yang masih berlangsung, perhatian publik mengarah pada satu isu, mengapa pemerintah belum menetapkan status bencana

Read More
BERITA KAMPUS

FEB Unismuh Gelar Sosialisasi dan Klinik Proposal Hibah BIMA 2026

UNISMUH.AC.ID, Makassar – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar (FEB Unismuh) menggelar Sosialisasi dan Klinik Proposal Hibah BIMA Tahun Anggaran 2026 bagi dosen di lingkungan fakultas. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan pemahaman dan keterampilan dosen dalam menyusun proposal hibah penelitian dan pengabdian kepada masyarakat (PKM) sesuai standar nasional. Kegiatan berlangsung di Aula Mini Lantai 8

Read More
BERITA KAMPUS

392 Mahasiswa Ikuti DAD Pikom IMM FEB Unismuh Makassar

UNISMUH.AC.ID, Makassar — Upaya penguatan kaderisasi berbasis nilai dan integritas terus dilakukan Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) di lingkungan perguruan tinggi. Pimpinan Komisariat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar (Pikom IMM FEB Unismuh Makassar) menggelar Opening Ceremony Darul Arqam Dasar (DAD) Angkatan CX–CXII yang diikuti 392 mahasiswa, Selasa, 16 Desember 2025, di

Read More
BERITA KAMPUS

Warek I Unismuh Makassar Lantik 10 UKM Periode 2025–2026, Tahfiz dan Tilawah Resmi Jadi UKM Baru

UNISMUH.AC.ID, Makassar — Wakil Rektor I Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Prof Andi Sukri Syamsuri, resmi melantik pengurus 10 Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) masa bakti 2025–2026, Senin, 15 Desember 2025, di Balai Sidang Muktamar ke-47 Unismuh Makassar. Pelantikan ini menjadi penanda berjalannya regenerasi kepemimpinan organisasi kemahasiswaan yang disebut panitia sebagai “10 Pilar” UKM. Tahfiz dan Tilawah

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA INTERNASIONAL

Unismuh Makassar Perluas Jejaring Internasional Lewat Kolaborasi Politeknik Malaysia–Singapura

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar terus menapaki proses internasionalisasi pendidikan tinggi dengan memperluas jejaring kerja sama di kawasan Asia Tenggara. Upaya tersebut diwujudkan melalui penjajakan kolaborasi bersama Politeknik Besut Terengganu, Malaysia, dan Singapore Polytechnic, dalam pertemuan yang berlangsung di Gedung Menara Iqra, lantai 17, Kampus Unismuh Makassar, Senin, 15 Desember 2025. Pertemuan ini

Read More