April 6, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

UKM Tapak Suci Unismuh Makassar Buka Pendaftaran Anggota Baru, Apa Syaratnya?

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR– Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Tapak Suci Unismuh Makassar menggelar rekrutmen anggota baru, khususnya ditujukan untuk mahasiswa baru. Pendaftaran dapat dilakukan mulai tanggal 27 September hingga 1 November 2023. Tapak Suci adalah sebuah organisasi otonom Muhammadiyah yang bergerak pada pembinaan seni bela diri pencak silat. Ketua UKM Tapak Suci, Sarmin, menjelaskan bahwa tujuan dari

Read More