FKIK Unismuh Pelajari Tata Kelola Pendidikan Spesialis di USM Malaysia
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Makassar (FKIK Unismuh) melakukan kunjungan benchmarking ke School of Medical Sciences Universiti Sains Malaysia (USM) untuk mempersiapkan pembentukan program pendidikan dokter spesialis. Kunjungan berlangsung di Kampus Kesehatan USM, Kelantan, Malaysia, Rabu, 14 Januari 2026. Benchmarking dilakukan untuk mempelajari pengelolaan pendidikan spesialis dan kurikulum kedokteran yang

