LSP P1 Unismuh Makassar Resmi Terima Sertifikat Lisensi dari BNSP
UNISMUH.AC.ID, JAKARTA – Lembaga Sertifikasi Profesi Pihak Pertama (LSP P1) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar resmi menerima Sertifikat Lisensi dengan Nomor: BNSP-LSP-2565-ID dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP). Penyerahan sertifikat berlangsung di Kantor BNSP, Jakarta, pada Selasa, 11 Maret 2025. Acara ini dihadiri oleh Pelaksana Harian (Plh) Rektor Unismuh Makassar, Prof. Dr. Andi Sukri Syamsuri, serta