January 26, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS

Prodi Komunikasi Unismuh Gelar Workshop Penulisan Artikel Ilmiah, Datangkan Pakar dari Universitas Kebangsaan Malaysia

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (Fisip) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar Workshop Penulisan Artikel Ilmiah bidang Ilmu Komunikasi, Senin (20/5/2024). Workshop ini menghadirkan narasumber Prof Normah Mustaffa, dosen Universitas Kebangsaan Malaysia (UKM) yang juga Direktur UKM Press dan Chief Editor Malaysian Journal of Communication. Acara yang berlangsung di Mini

Read More