January 19, 2026
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA UTAMA

Unismuh Makassar Lepas Tujuh Mahasiswa KKN Internasional ke Thailand dan Mesir

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar secara resmi melepas tujuh mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) Internasional yang akan melaksanakan pengabdian di Thailand dan Mesir. Pelepasan berlangsung di Ruang Rapat Senat, Lantai 17 Gedung Menara Iqra, Unismuh Makassaar, Senin 19 Januari 2026 dan dirangkaikan dengan pengajian serta pembekalan akademik sebagai bagian dari upaya penguatan

Read More