Kobarkan Semangat Kemanusiaan, Inilah Profil KSR-PMI Unit 114 Unismuh Makassar
UNISMUH. AC.ID, MAKASSAR – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Korps Sukarela Palang Merah Indonesia (KSR-PMI) Unit 114 Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar merupakan lembaga kemahasiswaan yang bergerak dibidang kemanusiaan. KSR-PMI Unit 114 Unismuh Makassar mulai membuka pendaftaran anggota untuk angkatan 22 pada 19 September – 17 November dan diperpanjang pada 19 November – 8 Desember 2022 di