Dosen Unismuh Inisiasi Komunitas Belajar untuk Tingkatkan Literasi di Kampung Butta Ejayya, Gowa
GOWA — Rendahnya kemampuan literasi masyarakat, khususnya dalam hal membaca dan menulis, masih menjadi tantangan besar di berbagai daerah. Salah satunya adalah Kampung Butta Ejayya, Bontomarannu, Kabupaten Gowa. Untuk mengatasi hal ini, dosen Sosiologi Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menginisiasi gerakan literasi inklusif dengan membentuk komunitas belajar sebagai upaya pemberdayaan masyarakat dan pengentasan buta aksara. Kegiatan