Prodi Keperawatan Unismuh Gelar Kuliah Tamu Bahas Kesehatan Jiwa Remaja
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Dalam upaya meningkatkan kesadaran akan pentingnya kesehatan jiwa, Program Studi Keperawatan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Universitas Muhammadiyah Makassar menggelar Kuliah Dosen Tamu dengan tema “Dinamika Kesehatan Jiwa (Self-Harm) pada Remaja.” Acara ini berlangsung pada Selasa, 26 November 2024, di Kampus Prodi Keperawatan FKIK Unismuh, Jalan Ranggong, Makassar. Kuliah ini menghadirkan