November 12, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS

Prodi Pendidikan IPA Resmi Dibuka, Unismuh Kini Miliki 60 Prodi

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Universitas Muhammadiyah Makassar resmi memperoleh izin pembukaan Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) jenjang sarjana. Izin tersebut tertuang dalam Keputusan Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi Nomor 901/B/O/2025 yang ditetapkan pada 13 Oktober 2025 . Wakil Rektor I Unismuh, Bidang Akademik, Prof. Andi Sukri Syamsuri, mengatakan pembukaan prodi baru ini merupakan

Read More
BERITA KAMPUS

Prodi Pendidikan Biologi Unismuh Makassar Hijaukan Pusdiklat Bollangi Lewat Penanaman Bibit Buah

UNISMUH.CO.ID, GOWA – Dosen dan tenaga kependidikan Program Studi Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menanam bibit pohon buah di kawasan Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Pusdiklat) Unismuh, Bollangi, Kabupaten Gowa, Sabtu (27/9/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari program Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) bertema “Dari Tanah ke Langit: Kontribusi Kecil

Read More
BERITA KAMPUS PRESTASI

Dosen Unismuh Raih Beasiswa ASEAN-China, Lanjutkan S3 di “MIT of China”

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Dosen Program Studi Teknologi Pendidikan FKIP Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Wahyuddin, S.Pd., M.Ed, baru saja mengantongi kabar bahagia: dirinya diterima sebagai mahasiswa program doktor (S3) di Huazhong University of Science & Technology, China, salah satu universitas papan atas yang kerap dijuluki MIT of China. Hal itu diungkapkannya saat dihubungi melalui WhatsApp pada

Read More
BERITA KAMPUS

Pembekalan Program Kuliah Kerja Nyata Pendidikan (KKN Dik) FKIP Unismuh Makassar Tahun 2025

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Makassar melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata Pendidikan (KKN-Dik) tahun 2025 dengan sebanyak 530 mahasiswa akan melaksanakan KKN Dik dari 11 Program Studi, yaitu Prodi Pendidikan Matematika, Pendidikan Bahasa Indonesia dan sastra Indonesia, Pendidikan Bahasa Inggris, Pendidikan Fisika, Teknologi Pendidikan, Pendidikan Seni Rupa, Pendidikan Sosiologi,

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA

Kemendiktisaintek Terbitkan Izin Pembukaan Prodi PPG Unismuh untuk 8 Bidang Studi

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi (Kemdikdiktisaintek) menerbitkan SK Izin Pembukaan Prodi Pendidikan Profesi Guru (PPG) untuk 8 bidang studi. Keputusan tersebut tertuang dalam SK Mendiktisaintek Nomor 65/A/O/2025, 10 Januari 2025. Sebelumnya, Unismuh Makassar telah mengelola 7 program studi, yakni Pendidikan Bahasa Indonesia, Pendidikan Bahasa Inggris, Pendidikan Matematika, Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Read More
BERITA KAMPUS

Wakil Mendiktisaintek Jadi Penguji Eksternal Ujian Tutup S3 Dosen Unismuh Makassar

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Republik Indonesia, Prof. Dr. Fauzan, M.Pd., turut ambil bagian dalam ujian tutup Program Doktor (S3) Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Makassar (UNM) sebagai penguji eksternal. Ujian berlangsung secara daring, pada Sabtu, 4 Januari 2025. Ujian ini mempertemukan Prof. Fauzan dengan salah satu kandidat doktor, Arie

Read More
BERITA KAMPUS

Raih Akreditasi Unggul, PGSD Unismuh Buktikan Diri Sebagai Pencetak Guru Profesional

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Perjuangan panjang Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) berbuah manis. Setelah melalui proses yang intensif dan penuh tantangan, PGSD FKIP Unismuh akhirnya meraih akreditasi Unggul dari Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK). Pencapaian ini melengkapi capaian 10 Prodi S1 di FKIP Unismuh,

Read More
BERITA KAMPUS

Prodi PGSD Unismuh Terima SK LAMDIK, 100 Persen Prodi S1 FKIP Terakreditasi Unggul

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) mencatat prestasi monumental. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) berhasil meraih akreditasi unggul dari Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK). Dengan capaian ini, seluruh program studi (S1) di FKIP telah resmi terakreditasi unggul, menegaskan komitmen Unismuh dalam memberikan pendidikan berkualitas tinggi. Pencapaian

Read More
BERITA KAMPUS

Mahasiswa PBSI Unismuh Gali Kearifan Lokal Tana Toraja

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar mengadakan lawatan ke Tana Toraja pada 16–18 November 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk mengenal dan memahami bahasa serta adat istiadat masyarakat Toraja. Dr. Muhammad Akhir, M.Pd., dosen pendamping, menjelaskan pentingnya kegiatan ini sebagai

Read More
BERITA KAMPUS

Kado Sumpah Pemuda: Jejak Prestasi 8 Tahun Kepemimpinan Erwin Akib sebagai Dekan FKIP Unismuh Makassar

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menorehkan berbagai prestasi gemilang dalam delapan tahun terakhir. Bertepatan dengan peringatan Sumpah Pemuda, Erwin mengungkapkan rasa terima kasih atas dukungan seluruh civitas akademika dan mendorong kaum muda untuk berani memikul tanggung jawab besar demi masa depan. “Pemuda akan selalu siap bertanggung jawab

Read More