Unismuh Makassar Kantongi Izin Buka Profesi Apoteker
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar resmi memperoleh izin pembukaan Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker (PSPA) Program Profesi. Izin tersebut tertuang dalam Keputusan Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemdiktisaintek) Nomor 1221/B/O/2025 yang ditetapkan di Jakarta pada 30 Desember 2025. Hal ini disampaikan Wakil Rektor I Unismuh Makassar, Prof Andi Sukri Syamsuri, via What’s

