Ikut Sertifikasi ISO 21001:2018, Bukti Keseriusan Unismuh Makassar Kelola Perguruan Tinggi
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Unismuh Makassar menunjukkan keseriusan mengelola perguruan tinggi, salah satunya dengan mengikuti Sertifikasi ISO 21001:2018. Sertifikasi ISO tersebut dikhususkan untuk Lembaga Pendidikan. Wakil Rektor I Unismuh Dr Abd Rakhim Nanda menegaskan hal tersebut, saat menerima asesor Audit Eksternal ISO 21001:2018 Tahap 1 dari Lembaga TUV Rheinland Jerman, Senin, 10 Juli 2023, di Balai