November 13, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
INTERNASIONAL

Atlet Tapak Suci Unismuh Berlaga di Kejuaraan Dunia Pencak Silat 2025, Ajang Prestisius Hadirkan Pesilat dari 23 Negara di Malang

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR— Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Arab Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar turut ambil bagian dalam ajang Tapak Suci 2nd World Championship, kejuaraan dunia pencak silat yang digelar oleh Pimpinan Pusat Tapak Suci Putera Muhammadiyah. Kompetisi bergengsi ini berlangsung di GOR Pertamina Universitas Brawijaya, Malang, Jawa Timur, pada 30 Juli hingga 3 Agustus 2025. Ajang

Read More
BERITA UTAMA

Sidang Tarjih V PUTM Unismuh Makassar Bahas Enam Isu Kontemporer Keislaman

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Pendidikan Ulama Tarjih Muhammadiyah (PUTM) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menyelenggarakan Pelatihan dan Mudzakarah Sidang Tarjih V selama empat hari, Senin hingga Kamis, 28–31 Juli 2025, bertempat di Pesantren Mahasiswa KH Djamaluddin Amien (Pesmadina) Unismuh Makassar. Kegiatan ini melibatkan 140 mahasiswa PUTM dari berbagai angkatan serta sekitar 40 orang tim kepembinaan. Forum ini

Read More
BERITA UTAMA

Pembekalan PKLB Mahasiswa HES Unismuh Makassar, Siap Terjun di Dunia Praktik Lokal dan Nasional

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Sebanyak 56 mahasiswa Program Studi Hukum Ekonomi Syariah (Mu’amalah), Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, mengikuti kegiatan Pembekalan Mahasiswa Praktik Kerja Lapangan Berdampak (PKLB) yang digelar pada Selasa, 29 Juli 2025. Kegiatan ini menjadi bekal awal sebelum para mahasiswa terjun langsung dalam praktik lapangan di sejumlah institusi lokal maupun nasional. Dua

Read More
BERITA UTAMA

Unismuh Makassar Jadi Tuan Rumah BRIGHT Project CPA Australia di Kawasan Timur Indonesia

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR. — Sekitar 200 mahasiswa dari 14 perguruan tinggi di Sulawesi Selatan mengikuti kegiatan BRIGHT Project bertajuk “Finance and Accounting in the Age of Disruption: What Skills Keep You Relevant?” yang digelar di Teater I-GIFT, Menara Iqra Lantai 2, Kampus Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Senin 28 Juli 2025. Program ini merupakan hasil kolaborasi antara

Read More
BERITA KAMPUS

UKM Bahasa Unismuh Ajak Mahasiswa Telusuri Sejarah dan Nilai Budaya di Goa Mampu

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Bahasa Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar Safari Budaya di Goa Mampu, Kabupaten Bone, Sabtu 19 Juli 2025. Kegiatan ini diikuti oleh 28 anggota aktif dan menjadi bagian dari upaya penguatan pemahaman mahasiswa terhadap nilai-nilai sejarah dan kearifan lokal Sulawesi Selatan. Goa Mampu merupakan salah satu situs budaya yang

Read More
BERITA KAMPUS

Mahasiswa PGSD Unismuh Kembangkan Media Pembelajaran Geometri Berbasis Budaya Mandar

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Mahasiswa Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali menorehkan prestasi gemilang di kancah nasional. Tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) bidang Riset Sosial Humaniora (RSH) dari Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) berhasil lolos pendanaan PKM tahun 2025. Mengusung pendekatan Ethno-STEM, tim yang menamakan diri Tim Ethno-STEM Lipa’ Saqbe ini mengembangkan media pembelajaran interaktif

Read More
KEMAHASISWAAN

Mahasiswa Unismuh Makassar Raih Prestasi Gemilang di Ajang Putera Puteri Inspirasi Sulsel 2025

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Tiga mahasiswa terbaik Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali mengharumkan nama kampus dalam ajang bergengsi Pemilihan Putera Puteri Inspirasi Sulawesi Selatan 2025 yang diselenggarakan di Makassar pada 20–26 Juli 2025. Nur Fadli Aditya, yang sebelumnya dinobatkan sebagai Winner Duta Kampus Unismuh Makassar 2025, berhasil meraih posisi Juara 2 atau Wakil 1 Putera Inspirasi

Read More
KEMAHASISWAAN

Prodi Seni Rupa Unismuh Gelar Pameran Antar Bangsa, Jembatani Budaya Lokal dan Islam Futuristik

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Program Studi Pendidikan Seni Rupa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Makassar menyelenggarakan pameran seni rupa internasional bertajuk “Kawali” di Aula Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Unismuh, Sabtu–Ahad, 26-27 Juli 2025. Pameran ini menghadirkan karya-karya dari seniman dalam negeri dan 15 negara sahabat, serta menjadi momentum awal menuju internasionalisasi

Read More
BERITA UTAMA

AFEB PTMA Gelar Forum Internasional, Perkuat Kolaborasi dengan Mitra Global

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Asosiasi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Perguruan Tinggi Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah (AFEB PTMA) akan menggelar International Collaboration Forum 2025 pada Selasa, 29 Juli 2025, bertempat di Four Points Hotel Makassar. Kegiatan ini menjadi langkah strategis dalam memperkuat jejaring internasional di bidang pendidikan ekonomi dan bisnis. Forum ini akan melibatkan para rektor dan dekan

Read More
BERITA UTAMA

Mahasiswa Pendidikan Matematika Unismuh Gelar Expo Kewirausahaan 2025, Dorong Jiwa Usaha Berbasis Kreativitas dan Kemandirian

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMP) Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar Expo Kewirausahaan 2025, Jumat 25 Juli 2025 di Pelataran Gedung Iqra Unismuh Makassar, Jalan Sultan Alauddin. Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya mahasiswa dalam menghidupkan semangat kewirausahaan di lingkungan kampus, sekaligus sebagai ruang belajar

Read More