Kuliah Tamu di Unismuh Makassar, Wakil Ketua Majelis Diktilitbang Muhamadiyah Dorong Penguatan Kapasitas Kelembagaan
UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar kuliah tamu bertajuk “Penguatan Kapasitas Kelembagaan: Ikhtiar Peningkatan Kualitas Lembaga Menuju Unismuh Bereputasi”. Kuliah tamu tersebut menghadirkan Wakil Ketua Majelis Diktilitbang Pimpinan Pusat Muhammadiyah Prof Khudzaifah Dimyati. Acara yang dipandu Wakil Rektor II Unismuh, Prof Andi Sukri Syamsuri ini diadakan di Ruang Rapat Senat, Kampus Unismuh Makassar,