January 24, 2026
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA KAMPUS KEGIATAN KEMAHASISWAAN

Pemkab Takalar Dukung KKP FAI Unismuh, Mahasiswa Diminta Beri Dampak Nyata di Desa

UNISMUH.AC.ID, TAKALAR — Pemerintah Kabupaten Takalar menyatakan siap menyambut sekaligus melepas mahasiswa Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar yang akan melaksanakan Kuliah Kerja Profesi (KKP) di wilayah Takalar. Pernyataan itu disampaikan Bupati Takalar H. Muhammad Firdaus Dg Manye melalui Sekretaris Daerah Takalar Dr. H. Muhammad Hasbi, S.STP., M.AP., M.IKom, saat menerima audiensi pimpinan

Read More
BERITA KAMPUS BERITA UTAMA KEMAHASISWAAN

Unismuh Makassar – Majelis Dikdasmen PDM se Sulsel Perkuat Promosi PMB, Libatkan Kepala Sekolah Muhammadiyah

UNISMUH.AC.ID,  MAKASSAR — Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar bersama Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah (Dikdasmen) Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) se-Sulawesi Selatan mendorong penguatan sinergi pendidikan Muhammadiyah melalui kolaborasi strategis promosi penerimaan mahasiswa baru (PMB). Program ini melibatkan para kepala sekolah SMA/MA/SMK Muhammadiyah se-Sulawesi Selatan. Kolaborasi tersebut dikemas dalam agenda bertajuk “Unismuh Makassar bersama Dikdasmen PDM se-Sulawesi

Read More
BERITA KAMPUS KEMAHASISWAAN

Dekan FAI Unismuh Makassar Bocorkan Strategi Jadi Juara Umum Kemahasiswaan Award 2025

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — ​​Fakultas Agama Islam ( FAI ) Universitas Muhammadiyah Makassar meraih Penghargaan Juara Umum Kemahasiswaan 2025. Penghargaan di penghujung tahun ini merupakan konsistensi konsistensi FAI membangun pembinaan mahasiswa yang terarah, kolaboratif, dan berkelanjutan. Predikat juara tersebut diumumkan di Balai Sidang Muktamar Unismuh Makassar, pada Selasa, 23 Desember 2025. Dekan FAI Unismuh Dr Amirah

Read More
BERITA KAMPUS INTERNASIONAL KEMAHASISWAAN

FKIK Unismuh Mendunia: Tiga Mahasiswa Ikuti Pertukaran di USIM Malaysia dan Jalani Paparan Klinik

UNISMUH.AC.ID, Kuala Lumpur — FKIK Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) terus memperkuat jalur internasionalisasi akademik melalui program student exchange di Fakulti Perubatan dan Sains Kesihatan (FPSK) Universiti Sains Islam Malaysia (USIM). Selama dua pekan, tiga mahasiswa FKIK Unismuh akan menjalani pengalaman belajar dalam dua sistem pendidikan kedokteran yang berbeda, melalui rangkaian perkuliahan, praktik laboratorium, hingga clinical

Read More
BERITA KAMPUS KEMAHASISWAAN PENELITIAN DAN INOVASI

Unismuh Makassar Berangkatkan 59 Mahasiswa Ilmu Pemerintahan untuk Magang di 16 Instansi

UNISMUH.AC.ID,MAKASSAR — Program Studi (Prodi) Ilmu Pemerintahan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar resmi melepas mahasiswa angkatan 2022 untuk mengikuti program magang pada Senin, 24 November 2025. Sebanyak 59 mahasiswa diberangkatkan dan akan menjalani magang di 16 instansi pemerintahan yang berbeda. Kegiatan pelepasan ini dihadiri oleh jajaran pimpinan fakultas dan

Read More
BERITA KAMPUS INTERNASIONAL KEMAHASISWAAN

FKIK Unismuh–USIM Sepakati Student Mobility Program untuk Mahasiswa Sarjana

UNISMUH.AC.ID,Makassar— Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Makassar (FKIK Unismuh) bersama Faculty of Medicine and Health Sciences (FPSK) Universiti Sains Islam Malaysia (USIM) menyepakati pengembangan student mobility program bagi mahasiswa tingkat sarjana (undergraduate). Kesepakatan ini dibahas dalam rangkaian agenda international benchmarking FKIK Unismuh di Kampus FPSK USIM, Nilai, Malaysia, 24 November 2025. Program ini

Read More
KEMAHASISWAAN PRESTASI

Mahasiswa Ilmu Administrasi Negara Unismuh Raih Juara 2 Nasional Lomba Esai di Universitas Brawijaya

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Program Studi Ilmu Administrasi Negara Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali mencatatkan prestasi akademik di tingkat nasional. Dalam Lomba Esai Nasional LESSON 2025, mahasiswa Administrasi Negara Unismuh, Muhammad Taufik, berhasil meraih Juara 2, berada di antara dua finalis dari universitas besar lainnya. Dalam pengumuman panitia, Juara 1 diraih oleh Denny Ferdinand dari Universitas

Read More
BERITA UTAMA KEMAHASISWAAN

Mahasiswa Unismuh Makassar Juarai Esai Nasional Lewat Inovasi Paving Blok dari Sampah

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Tim mahasiswa Program Studi Agribisnis Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) meraih juara pertama Lomba Esai National Agricultural Competition Week FAPERTA Universitas Jambi (UNJA). Kemenangan ini diperoleh berkat gagasan inovatif berjudul “AGROWEL HYBRID,” yang berfokus pada pengolahan limbah pertanian dan rumah tangga (agri-waste) menjadi produk bernilai (wealth). Tim yang dipimpin oleh Muhammad Naufal, bersama

Read More
KEMAHASISWAAN

Mahasiswa Unismuh Makassar Raih Prestasi Gemilang di Ajang Putera Puteri Inspirasi Sulsel 2025

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Tiga mahasiswa terbaik Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali mengharumkan nama kampus dalam ajang bergengsi Pemilihan Putera Puteri Inspirasi Sulawesi Selatan 2025 yang diselenggarakan di Makassar pada 20–26 Juli 2025. Nur Fadli Aditya, yang sebelumnya dinobatkan sebagai Winner Duta Kampus Unismuh Makassar 2025, berhasil meraih posisi Juara 2 atau Wakil 1 Putera Inspirasi

Read More
KEMAHASISWAAN

Prodi Seni Rupa Unismuh Gelar Pameran Antar Bangsa, Jembatani Budaya Lokal dan Islam Futuristik

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Program Studi Pendidikan Seni Rupa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Makassar menyelenggarakan pameran seni rupa internasional bertajuk “Kawali” di Aula Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Unismuh, Sabtu–Ahad, 26-27 Juli 2025. Pameran ini menghadirkan karya-karya dari seniman dalam negeri dan 15 negara sahabat, serta menjadi momentum awal menuju internasionalisasi

Read More