October 10, 2025
JL. SULTAN ALAUDDIN NO. 259, Kec. Rappocini, Gunung Sari, Kota Makassar, 90221
BERITA UTAMA

Intact Taiwan Tawarkan Beasiswa dan Kesempatan Kerja bagi Mahasiswa Indonesia di Unismuh Makassar

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – International Talent Circulation Base (Intact) Taiwan – Indonesia mensosialisasikan penawaran kuliah dan kerja di Taiwan bagi para mahasiswa Indonesia, di Kampus Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Kamis, 09 Oktober 2025. Sosialisasi dibawakan Direktur Intact Base, Andre So, di Ruang Rapat Wakil Rektor Lantai 16 Menara Iqra Kampus Unismuh Makassar, dan dihadiri Wakil Rektor

Read More
BERITA UTAMA

Unismuh Makassar Masuk Radar Peringkat Dunia THE WUR 2026

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) kembali menorehkan pencapaian di kancah global. Setelah tahun sebelumnya tercatat dalam Times Higher Education (THE) Impact Rankings 2025, kini Unismuh resmi masuk radar pemeringkatan THE World University Rankings (WUR) 2026 — salah satu pemeringkatan universitas paling bergengsi di dunia. Profil Unismuh Makassar kini telah tampil di laman resmi

Read More
BERITA UTAMA

Hadiri Wisuda ke 86, Kepala LLDIKTI IX: Unismuh Makassar Lokomotif Pendidikan Islam Unggulan di Kawasan Timur

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR– Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali meneguhkan perannya sebagai salah satu perguruan tinggi Islam unggulan di Indonesia Timur. Dalam Wisuda ke-86, yang digelar di Balai Sidang Muktamar, Rabu, 8 Oktober 2025. Sebanyak 1.566 lulusan dari berbagai jenjang pendidikan—dari diploma hingga doktor—dikukuhkan dalam sidang senat terbuka yang dipimpin Rektor Dr. Abd. Rakhim Nanda. Acara yang

Read More
BERITA UTAMA

Wisuda ke-86 Unismuh Makassar, Ambo Asse Pesankan Alumni Hidupkan Nilai Keislaman Muhammadiyah

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Para alumni Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar diingatkan agar terus menerus menghidupkan nilai-nilai keislaman yang diajarkan Muhammadiyah. “Saya pesankan agar semuanya menjadikan nilai keislaman itu sebagai simbol dan pengikat dalam diri kita, bahwa keislaman yang kita miliki adalah keislaman yang dikembangkan dan dibinakan oleh persyarikatan Muhammadiyah,” kata Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sulawesi

Read More
BERITA UTAMA

Pesan Prof Hamdan untuk Wisudawan Unismuh: Jadilah Sarjana Organik, Dambaan Masyarakat dan Calon Mertua

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Koordinator Kopertais Wilayah VIII Sulawesi, Maluku, dan Papua, Prof. Hamdan Juhannis, Ph.D., kembali hadir dalam prosesi Wisuda ke-86 Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Rabu (8/10/2025), di Balai Sidang Muktamar 47. Sebanyak 1.566 wisudawan dari jenjang D3, S1, S2, hingga S3 dikukuhkan dalam rapat senat terbuka yang dipimpin Rektor Unismuh Makassar, Dr. Ir. H.

Read More
BERITA UTAMA

Unismuh Fasilitasi Keluarga Wisudawan, Sediakan Layar LED dan Area Hiburan di Kampus

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Suasana hangat menyelimuti pelataran Kampus Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Rabu, 8 Oktober 2025, saat ribuan keluarga wisudawan turut menyaksikan prosesi Wisuda ke-86. Meski hanya dua anggota keluarga diperkenankan masuk ke Balai Sidang Muktamar, pihak kampus memastikan seluruh keluarga dapat tetap menikmati momen sakral itu dari area luar gedung. Panitia wisuda menyiapkan tenda

Read More
BERITA UTAMA

Unismuh Makassar Siap Gelar Wisuda, Bakal Diikuti 1.566 Alumni

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar bersiap menggelar wisuda ke-86 yang akan diikuti oleh 1.566 wisudawan dari delapan fakultas dan program pascasarjana. Wisuda bakal digelar di Balai Sidang Muktamar 47, Kampus Unismuh, Rabu, 8 September 2025 Wakil Rektor I Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Prof Andi Sukri Syamsuri mengatakan, capaian tersebut menjadi bukti komitmen Unismuh

Read More
BERITA UTAMA

Unismuh Makassar Kukuhkan 370 Mahasiswa RPL, Wujud Pendidikan Inklusif dan Berkeadilan

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR – Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar mengukuhkan 370 mahasiswa baru Program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) Tahun Akademik 2025/2026, di Ruang Rapat Wakil Rektor Lantai 16 Menara Iqra Kampus Unismuh Makassar, dan juga via zoom meeting, Selasa, 07 Oktober 2025. Kegiatan Ta’aruf dan Pengukuhan Mahasiswa Program RPL tersebut merupakan bagian dari rangkaian penyambutan dan pengukuhan

Read More
BERITA UTAMA

Rektor Unismuh: Guru Besar Harus Tetap Rendah Hati dan Terbuka terhadap Kritik

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR— Dalam suasana penuh khidmat di Balai Sidang Muktamar ke-47, Senin, 6 Oktober 2025, Rektor Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, Dr. Abdul Rakhim Nanda, menyampaikan pesan mendalam pada pengukuhan Prof. Erwin Akib, M.Pd., Ph.D., sebagai Guru Besar ke-28 di kampus tersebut. Rakhim menegaskan bahwa jabatan akademik tertinggi bukan sekadar capaian pribadi, melainkan amanah moral dan

Read More
BERITA UTAMA

Hadiri Ramah Tamah Wisuda ke-86, Dekan FAI Ingatkan Alumni Jaga Akhlak, Silaturahmi, dan Integritas

UNISMUH.AC.ID, MAKASSAR — Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Makassar menggelar Ramah Tamah Wisuda ke-86, sebagai bagian dari rangkaian pelepasan 174 alumni. Acara penuh kehangatan ini berlangsung di Hotel Maxone, Makassar, Selasa 07 Oktober 20250. Ketua Ikatan Keluarga Alumni (IKA) FAI Unismuh Makassar, Dahlan Sulaeman, S.Ag., M.Pd.I, dalam laporannya menyampaikan, sebanyak 174 alumni berasal dari

Read More